2. Jahe merah + ubi jalar merah (orange) Vertigo
- Caranya :
- 1 kelingking jahe merah dipecahkan, kulitnya jangan dibuang,
- Ubi jalar dibelah menjadi beberapa bagian direbus dengan 3 gelas air hingga menjadi 1 gelas & wadahnya tidak boleh memakai bahan logam, yang boleh bahan pirex / porselein / tanah liat, setelah agak dingin tambahkan 2 sendok makan Nectura secukupnya, minum airnya dan umbinya juga dimakan 3x, konsumsi 1½ jam sebelum makan.
Resep 3 untuk Vertigo
Cara minum :
- Pagi bangun tidur dalam keadaan perut kosong, 2 sendokmakan Nectura
- Diteruskan manak nenas + papaya mengkel dengan cara blender.
0 Response to "Atasi Vertigo Dengan Herbal"
Posting Komentar