Alat Kontrasepsi Dalam Rahim yang Aman




Alat Kontrasepsi Dalam Rahim adalah alat kontrasepsi untuk wanita, yang cara penggunaannya
adalah ditanam / di pasang didalam rahim. Salah satu contoh Alat kontrasepsi
ini AKDR atau IUD / Spiral. Alat Kontrasepsi
ini cukup efektif dan salah satu jenis tertentu dapat bertahan hingga 10
tahun. Pemasangan dan pelepasan KB Spiral ini tidak bisa dilakukan sendiri dan
harus dilakukan oleh dokter

0 Response to "Alat Kontrasepsi Dalam Rahim yang Aman"

Posting Komentar